Nomor ISSN yang telah diterbitkan :
Nomor ID |
: |
1449203373 |
 |
Tanggal permohonan |
: |
Jumat, 4 Desember 2015 |
Nama terbitan |
: |
Dunia Keperawatan : Jurnal Keperawatan dan Kesehatan |
Sinopsis |
: |
Dunia Keperawatan merupakan jurnal keperawatan dan kesehatan yang diterbitkan oleh Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat sebanyak tiga kali dalam setahun pada bulan Maret, Juli, dan November. Jurnal ini berisi tulisan yang diangkat dari hasil penelitian dan kajian kepustakaan di bidang keperawatan dan kesehatan. Jurnal ini terbit pertama kali pada bulan Maret 2013 dengan 2 kali terbitan dalam 1 tahun. Jurnal ini mengalami perubahan terbitan dari tahun 2020 menjadi 3 kali dalam setahun. Penyunting menerima sumbangan tulisan yang belum pernah diterbitkan dalam media lain. Naskah diketik di atas kertas HVS kuarto spasi tunggal sepanjang 10-15 halaman, dengan format seperti tercantum pada halaman kulit dalam-belakang (“Petunjuk Bagi Penyumbang Naskah”). Setiap naskah yang masuk ditelaah terlebih dahulu oleh penyunting ahli (peer reviewer) yang merupakan pakar di bidang yang sesuai. Penyunting berhak melakukan perubahan pada tulisan untuk keseragaman format, istilah dan tata cara lain tanpa mengubah maksud dan isinya. Naskah yang dimuat dalam jurnal ini merupakan tanggung jawab ilmiah para penulis dan tidak selalu merupakan pandangan atau kebijakan/instansi/lembaga/bagian tempat kerja penulis, serta tidaklah otomatis mencerminkan pandangan penyunting. |
Pengelola |
: |
Prodi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Univ. Lambung Mangkurat
» http://ppjp.ulm.ac.id/journal/index.php/JDK
|
Kontak |
: |
Ichsan Rizany,Ns,M.Kep Jalan A. Yani Km 36 Kota Banjarbaru Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Lambung Mangkurat
» Tel / fax : 085752346154 / 05114772745
|
» Sampul depan
[ bita ]
|
Penerbit |
: |
Prodi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Univ. Lambung Mangkurat
» http://ppjp.ulm.ac.id/journal/index.php/JDK |
Frekwensi terbitan |
: |
4 bulanan |
Nomor ISSN |
: |
2541-5980 (media online) |
Keterangan |
: |
» Kategori kesehatan
» SK no. 0005.25415980/JI.3.1/SK.ISSN/2016.11 - 7 November 2016 (mulai edisi Vol. 4, No. 2, September 2016)
» No. ISSN terkait - 2337-8212
|
|
|